$type=grid$count=5$meta=0$snip=0$rm=0$show=home

$type=ticker$count=12$cols=4$cate=0

Sekolah Puncak SMPN 12 Kobi Terus Berbenah

SMPN 12 Lelamase Kota Bima


Kota Bima, Tupa News.- SMP Negeri 12 Kota Bima adalah Sekolah Puncak (Pribadi UNggul, Cerdas dan berAKhlak), sekolah tingkat menengah ini berdomisili di Kelurahan Lelamase Kecamatan Rasanae Timur dan pada Tahun Pelajaran (Tapel) 2020/2021 ini hanya memiliki siswa 89 orang saja atau empat Rombongan Belajar (Rombel). Dengan rincian Kelas VII 21 orang, Kelas VIII 36 orang dan Kelas IX 32 orang, sementara jarak yang ditempuh dari Kantor Walikota Bima menuju Kelurahan Lelamase sejauh 13 KM.

Sekolah yang didirikan 01 Januari 2005 lalu masih satu atap dengan SDN 31 Lelamase Kota Bima, SMPN 12 Kota Bima yang memiliki guru PNS 12 orang termaksud dengan 1 orang Kepala Sekolah (Kepsek) dan guru Non PNS 9 orang (3 orang diantaranya berstatus K-II) serta Tenaga Tata Usaha (TU) 9 orang berstatus sukarela. “Minimnya jumlah siswa disini, bukan animonya masyarakat yang kurang akan tetapi jumlah masyarakatnya sedikit dan kebanyakan warga asli Lelamase banyak yang tinggal diluar daerah maupun keluar negeri sebagai tenaga kerja. Jadi tidak heran siswa tamatan dari dua sekolah yang ada di Lelamase yakni, SDN 31 Lelamase kelas enamnya sebanyak 17 orang dan siswa SDN 64 Sori sebanyak 3 orang kelas VI Tapel 2020/2021 dan diperkirakan yang akan masuk di SMPN 12 Kobi sebanyak 20 orang,” ujar Kepala SMPN 12 Kota Bima M. Ali Akbar, S. Pd saat ditemui Tupa News Jum’at (16/04/2021) pagi.  
 
Jadi bukan hal yang lumrah lagi, terjadi antara SDN 31 Lelamase dan SMPN 12 Kota Bima (Sekolah Satu Atap) ini sebelum Covi-19 melanda Kota Bima pada khususnya, ketika hari senin dalam rangka upacara bendera. Antara siswa SDN 31 Lelamase dan SMPN 12 Kota Bima harus upacara gabung dan pembina upacaranya dilakukan secara bergiliran dari dua sekolah setempat.

M. Ali Akbar yang merupakan guru Mata Pelajaran (Mapel) Bahasa Inggiris yang ditempatkan di SDN 5 Rabangodu Utara setekah diangkat sebagai PNS Tahun 2010 dan disekolah dasar itu, M. Ali Akbar mengajar hingga Tahun 2014. Setelah itu, dimutasi sebagai guru mapel yang sama di SMPN 12 Kota Bima pada Tahun 2014 hingga Tahun 2016 lalu, dan kembali dimutasi lagi untuk mengajar di SMPN 6 Kota Bima terhitung Februari 2017 hingga Januari 2021. Sehingga tepatnya pada 01 Februari 2021 dilantik sebagai Kepala Sekolah SMPN 12 Kota Bima hingga sekarang.

Kata M. Ali Akbar, dengan sedikitnya jumlah siswa dan sebanding dengan jumlah guru, siswa asal SMPN 12 Kota Bima ini juga sempat juara pada bidang Non Akademik seperti, menjuarai Lomba Desain Poster Tingkat Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2020 tentang ‘Rimpu Mbojo’ belum lama ini dan alhasilnya keluar sebagai juara satu yang diraih oleh Indrawan Kelas VIII dan Tahun 2019 juga meraih juara tiga oleh Arman Kelas VIII pada lomba yang sama. “Alhamdulillah Indrawan sebagai Duta Provinsi NTB pada tingkat Nasional pada lomba desain poster itu, dirinya hanya meriah juara favorit,” ujar M. Ali Akbar.

Sementara prestasi Non Akademik lainnya, juga dua orang siswa perwakilan dari SMPN 12 Kobi terpilih sebagai Duta Kota Bima pada GSI Tingkat Propinsi NTB Tahun 2018 lalu. Sedangkan untuk prestasi guru, pada lomba inovasi pembelajaran Tahun 2020 Supriadi, S.Pd meriah juara satu dan juara dua diraih oleh Hidayaturrahman, S. Pd Tingkat Kota Bima, Kabupaten Bima dan Dompu yang diadakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kota Bima. “Mudah-mudahan animo siswa lulusan SDN 31 Lelamase dan SDN 64 Sori tetap melanjutkan studinya di SMPN 12 kobi ini,” harap Kepsek M. Ali Akbar. (TN – 01 / Adv.)


Kepala SMPN 12 Kobi M. Ali Akbar
Kepala SMPN 12 Kota Bima M. Ali Akbar, S. Pd
 
 
SMP 12 Lelalmase nampak bangunan
Nampak bangunan sekolah SMPN 12 Kota Bima (kondisi saat ini Tahun 2021)
 

COMMENTS

Name

Advetorial,1283,Advetorial.,2,Agama,1,Ansuransi Jiwa,1,Artiek,1,Artikel,124,Artiket,7,asn,32,bahas-percepatan-pembentukan-politeknik-bupati-bima-terima-tim-vokasi-unram,1,Bencana,1,Bima,863,BimaAdvetorial,2,Bina,1,Budaya,9,Budaya dan Pariwisata,1,bupati-bima-serahkan-dana-zis,1,Cerita Rakyat,1,Cerita Rakyat Sulawesi,1,Desa,1,Dompu,17,Ekonomi,25,Ekonomi dan Bisnis,43,Ekonomi dan Bisnis.,1,Ekonomi dan Kemasyarakatan,5,Ekonomi dan Pangan,1,Ekonomi Kemasyarakatan,1,Figur,111,Fogury,1,Gowa,1,Headline,127,hetline,141,HukKrim,18,Hukum dan Kriminal,111,Ikan,1,Iklan,17,Infrastruktur,1,Internasional,1,Islam,6,Jakarta,3,Kabupaten Bima,1,Keagamaan,233,Keagamaan dan Pemerintah,1,Keagamanaan,22,Keagamanaan dan pemerintahan,7,Kebudayaan,36,Kebudayaan dan Kesenian,1,Kebudayaan dan Pariwisata,1,Kehutanan,14,kehutanan dan pertanian,2,Kejadian,1,Kejadian Tragis,1,Kemasyarakatan,67,Kepolisian,1,Kesehatan,113,Kesehatan dan Kemasyarakatan,1,kesehatan dan pemerintahan,5,Kesenian,22,Kesenian dan Budaya,1,Kesenian dan Keagamaan,2,Kesenian dan Kebudayaan,7,Keuangan,2,Korupsi,1,Kota Bima,1560,Kota Bima,633,Kota Bima.,1,Kota Bma,1,Kota.Bima,1,Lingkugan,2,Lingkungan,76,Lombok Barat,1,Makasar,1,Makassar,3,Masyarakat,1,Masyarakatan,1,Mataram,156,mq1qwqw q .,1,Naisonal,1,Narkotika,1,Nasional,268,Nasional dan Pemerintahan,3,NTB,1,Olahraga,223,Olahraga Tradisional,1,Opini,25,Organisasi Wanita,23,P,1,Pariwasata,2,Pariwisata,40,Peduli,1,Pelayaran,1,Pembangunan,4,Pemeriksaan,1,Pemeringahan,1,Pemerintah,45,Pemerintaha,3,Pemerintahan,2061,Pemerintahan dan kesehatan,20,Pemerintahan dan lingkugan,2,Pemerintahan dan Olahraga,6,Pemerintahan dan pendidikan,6,Pemerintahan Ekonomi,1,Pemerintahan Kota Bima,1,Pemuda dan Olahraga,1,Pendididkan,15,Pendidikan,1455,Pendidikan dan ekonomis,1,Pendidikan dan kesenian,3,Pendidikan dan Olahraga,13,Pendidikan dan Pemerintahan,3,pendidikan Mataram,1,Pendidikan Pemerintah,2,Pendidikant,1,Peristiwa,47,Pers,2,Pertanahan,1,Pertanian,22,Peternakan dan Pertanian,1,polit,1,Politik,87,Politik dan Kemasyarakatan,2,Polri,18,Potret Dunia Pendidikan Terkini,33,Profil,2,Pusat,1,Pwndidy,1,q.wq .0️⃣🐲🐲🐲🐲 dan Ekonomi,1,raih-wtp-berturut-turut-tujuh-kali-bupati-terima-piagam-menkeu,1,Sejarah,20,Sejarah Bima,2,Serba-Serbi,59,Sobsbud,30,sosial,16,sosial dan lingkungan,1,Sosial Kemasyarakatan,1,Sumbawa,1,teknologi dan digital,1,TNI,28,TNI/Polri,14,Tradisi,1,Usaha dan Ekonomi,1,Wanita,1,
ltr
item
REDAKSI TUPANEWS.ID - BERITA NEWS: Sekolah Puncak SMPN 12 Kobi Terus Berbenah
Sekolah Puncak SMPN 12 Kobi Terus Berbenah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh5LQlM7nhkD39fSnVQyqB8kBh2SBciEyrEr_qJwjSddDjjGehdo-W9tOQvR0nvchY9eSCFmQH-UU6r-_gZYj5X6S3FP872ozmygrVft1j7QaTMpRSpeP2Xr75S7kGKg1Dumr9jKr0i-NU/w400-h400/SMP+12+Lelamase+Hetline.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh5LQlM7nhkD39fSnVQyqB8kBh2SBciEyrEr_qJwjSddDjjGehdo-W9tOQvR0nvchY9eSCFmQH-UU6r-_gZYj5X6S3FP872ozmygrVft1j7QaTMpRSpeP2Xr75S7kGKg1Dumr9jKr0i-NU/s72-w400-c-h400/SMP+12+Lelamase+Hetline.jpg
REDAKSI TUPANEWS.ID - BERITA NEWS
https://www.tupanews.id/2021/04/sekolah-puncak-smpn-12-kobi-terus.html
https://www.tupanews.id/
https://www.tupanews.id/
https://www.tupanews.id/2021/04/sekolah-puncak-smpn-12-kobi-terus.html
true
8772702995069431614
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content