$type=grid$count=5$meta=0$snip=0$rm=0$show=home

$type=ticker$count=12$cols=4$cate=0

Kado Terindah SDN 2 Suntu Terima Penghargaan dan Apreasiasi Dari BRIDA Kota Bima

Walikota Bima H. Man saat menyerahkan piagam penghargaan atas apreasiasi dari BRIDA.


KOTA BIMA, TUPA NEWS.— Akhir Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2025–2026 menjadi momen penuh kebanggaan bagi keluarga besar SDN 2 Suntu Kota Bima. Sekolah ini berhasil menorehkan prestasi gemilang pada ajang Apresiasi Riset dan Inovasi Daerah Kota Bima Tahun 2025 dengan meraih sejumlah penghargaan bergengsi.


Pada ajang tersebut, SDN 2 Suntu Kota Bima dinobatkan sebagai Sekolah Dasar Inovatif Terbaik Tahun 2025, sebuah pencapaian luar biasa yang mencerminkan komitmen sekolah dalam mengembangkan budaya riset, kreativitas, dan inovasi di dunia pendidikan dasar.


Tidak hanya itu, SDN 2 Suntu Kota Bima juga berhasil meraih :

  1. Juara II Inovasi Kreasi melalui karya *Aka Tiga Anyaman Kursi Ekobrik dari Tali Rajut Kantong Kresek oleh Ferawati, S. Pd. SD.
  2. Juara III KIM (Karya Ilmiah Murid) oleh Asikin, S. Pd. SD, Fauziah, S.Pd**, dan Ferawati, S. Pd. SD


Penghargaan tersebut diserahkan secara langsung oleh Walikota Bima, H. A. Rahman H. Abidin, SE, didampingi Wakil Walikota Bima, Feri Sofiyan, SH, pada Selasa (16/12/2025) bertempat di Paruga Nae Convention Hall Kota Bima.


Adapun para inovator SDN 2 Suntu Kota Bima yang berkontribusi dalam 14 Inovasi Sekolah pengembangan inovasi daerah tahun 2025 adalah :

  1.  Asikin, S. Pd. SD
  2. Fauziah, S. Pd
  3. Ferawati, S. Pd
  4. Hanafi, S. Pd
  5. M. Akbar Filayati, S. Pd
  6. Ahmad Ali Al Husayni, S. Pd
  7. St. Aisyah, S. Pd
  8. Zeviriasta, S. Pd
  9. Firly Pradita, S. Pd


Plt. Kepala SDN 2 Suntu Kota Bima, Asikin, S. Pd. SD, yang juga merupakan salah satu inovator dan peraih penghargaan, menyampaikan ucapan selamat dan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh guru hebat peraih inovasi. Dirinya juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh guru, tenaga kependidikan, murid, komite sekolah, serta para orang tua yang telah memberikan dukungan penuh terhadap seluruh program dan inovasi di SDN 2 Suntu Kota Bima.


Ucapan terima kasih juga disampaikan kepada Pemerintah Kota Bima melalui BRIDA Kota Bima yang telah menyelenggarakan kegiatan ini sebagai wadah penyaluran ide, gagasan, dan pemikiran inovatif demi kemajuan Kota Bima, khususnya di bidang pendidikan, sejalan dengan semangat Kota Bima BISA.


Dengan semangat kebersamaan, SDN 2 Suntu Kota Bima terus berkomitmen mewujudkan sekolah yang CERIA (Cerdas, Religius, dan Berbudaya) serta mendukung lingkungan sekolah yang BISA (Bersih, Indah, Sehat, dan Asri). "Bersama Kita, BISA," tutup Asikin dalam press releasenya yang diterima media ini Selasa siang. (TN - 03)

COMMENTS

Name

Advetorial,1283,Advetorial.,2,Agama,1,Ansuransi Jiwa,1,Artiek,1,Artikel,124,Artiket,7,asn,32,bahas-percepatan-pembentukan-politeknik-bupati-bima-terima-tim-vokasi-unram,1,Bencana,1,Bima,863,BimaAdvetorial,2,Bina,1,Budaya,9,Budaya dan Pariwisata,1,bupati-bima-serahkan-dana-zis,1,Cerita Rakyat,1,Cerita Rakyat Sulawesi,1,Desa,1,Dompu,17,Ekonomi,25,Ekonomi dan Bisnis,43,Ekonomi dan Bisnis.,1,Ekonomi dan Kemasyarakatan,5,Ekonomi dan Pangan,1,Ekonomi Kemasyarakatan,1,Figur,111,Fogury,1,Gowa,1,Headline,127,hetline,141,HukKrim,18,Hukum dan Kriminal,111,Ikan,1,Iklan,17,Infrastruktur,1,Internasional,1,Islam,6,Jakarta,3,Kabupaten Bima,1,Keagamaan,233,Keagamaan dan Pemerintah,1,Keagamanaan,22,Keagamanaan dan pemerintahan,7,Kebudayaan,36,Kebudayaan dan Kesenian,1,Kebudayaan dan Pariwisata,1,Kehutanan,14,kehutanan dan pertanian,2,Kejadian,1,Kejadian Tragis,1,Kemasyarakatan,67,Kepolisian,1,Kesehatan,113,Kesehatan dan Kemasyarakatan,1,kesehatan dan pemerintahan,5,Kesenian,22,Kesenian dan Budaya,1,Kesenian dan Keagamaan,2,Kesenian dan Kebudayaan,7,Keuangan,2,Korupsi,1,Kota Bima,1560,Kota Bima,633,Kota Bima.,1,Kota Bma,1,Kota.Bima,1,Lingkugan,2,Lingkungan,76,Lombok Barat,1,Makasar,1,Makassar,3,Masyarakat,1,Masyarakatan,1,Mataram,156,mq1qwqw q .,1,Naisonal,1,Narkotika,1,Nasional,268,Nasional dan Pemerintahan,3,NTB,1,Olahraga,223,Olahraga Tradisional,1,Opini,25,Organisasi Wanita,23,P,1,Pariwasata,2,Pariwisata,40,Peduli,1,Pelayaran,1,Pembangunan,4,Pemeriksaan,1,Pemeringahan,1,Pemerintah,45,Pemerintaha,3,Pemerintahan,2061,Pemerintahan dan kesehatan,20,Pemerintahan dan lingkugan,2,Pemerintahan dan Olahraga,6,Pemerintahan dan pendidikan,6,Pemerintahan Ekonomi,1,Pemerintahan Kota Bima,1,Pemuda dan Olahraga,1,Pendididkan,15,Pendidikan,1455,Pendidikan dan ekonomis,1,Pendidikan dan kesenian,3,Pendidikan dan Olahraga,13,Pendidikan dan Pemerintahan,3,pendidikan Mataram,1,Pendidikan Pemerintah,2,Pendidikant,1,Peristiwa,47,Pers,2,Pertanahan,1,Pertanian,22,Peternakan dan Pertanian,1,polit,1,Politik,87,Politik dan Kemasyarakatan,2,Polri,18,Potret Dunia Pendidikan Terkini,33,Profil,2,Pusat,1,Pwndidy,1,q.wq .0️⃣🐲🐲🐲🐲 dan Ekonomi,1,raih-wtp-berturut-turut-tujuh-kali-bupati-terima-piagam-menkeu,1,Sejarah,20,Sejarah Bima,2,Serba-Serbi,59,Sobsbud,30,sosial,16,sosial dan lingkungan,1,Sosial Kemasyarakatan,1,Sumbawa,1,teknologi dan digital,1,TNI,28,TNI/Polri,14,Tradisi,1,Usaha dan Ekonomi,1,Wanita,1,
ltr
item
REDAKSI TUPANEWS.ID - BERITA NEWS: Kado Terindah SDN 2 Suntu Terima Penghargaan dan Apreasiasi Dari BRIDA Kota Bima
Kado Terindah SDN 2 Suntu Terima Penghargaan dan Apreasiasi Dari BRIDA Kota Bima
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKyvb4wiCMoXnT2tao0f29OHJdu1xdeLbRz2T-rpFR1qPqwXBVauHlB_40iKh4EpxrcyplKa0bQ8cz4yxfA1s2Ffy17Wwd7mmpuwgILErAsI5CcTCVVuOKSNygzon5iw_JGmnJm_QPqhNv-iIcDCrbbG5vpjNWpQwvTh0sompppoqgEuI_SGzLC-tAk45G/s320/FB_IMG_1765859525900.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKyvb4wiCMoXnT2tao0f29OHJdu1xdeLbRz2T-rpFR1qPqwXBVauHlB_40iKh4EpxrcyplKa0bQ8cz4yxfA1s2Ffy17Wwd7mmpuwgILErAsI5CcTCVVuOKSNygzon5iw_JGmnJm_QPqhNv-iIcDCrbbG5vpjNWpQwvTh0sompppoqgEuI_SGzLC-tAk45G/s72-c/FB_IMG_1765859525900.jpg
REDAKSI TUPANEWS.ID - BERITA NEWS
https://www.tupanews.id/2025/12/kado-terindah-sdn-2-suntu-terima.html
https://www.tupanews.id/
https://www.tupanews.id/
https://www.tupanews.id/2025/12/kado-terindah-sdn-2-suntu-terima.html
true
8772702995069431614
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content